Page 69 - Al Ashri edisi 44
P. 69
Siswa SMA Indonesia-NASA
Kembangkan Tempe dan
Padi di Luar Angkasa
auh dari hinggar bingar, 10 siswa SMA di Indonesia Ebenezer Nadapdap, Gomos Parulian Manalu, Hagai,
sudah mengharumkan nama bangsa. Bagaimana Raja Sinulingga, Jonatan Kevin Daniel, Joy Patria Tara
Jtidak, mereka mempelajari pertumbuhan ragi Gultom, Junita Sirait, Martin Anugrah Siahaan, dan
(yeast) dan padi di luar angkasa dalam kondisi near-zero Rudini Tua Silitonga.
gravity., how to grow tempe in space dan how to grow rice
in space. Menpora Mengapresiasi
Proyek penelitian baru hasil karya para siswa SMA Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam
Unggul DEL dan tim siswa gabungan dari beberapa Nahrawi mengapresiasi prestasi siswa Indonesia saat hasil
SMA di Indonesia, akan menjadi objek penelitian penelitiannya diberdayakan NASA untuk mempelajari
National Aeronautics and Space Administration (NASA) luar angkasa. ”Mereka adalah anak-anak muda yang
di stasiun luar angkasa (ISS). membanggakan. Ini bukti bahwa Indonesia memiliki
Dikutip dari Facebook SMA Unggul DEL, Sabtu kaum muda yang bervisi kelas dunia,” catat Imam,
(24/3/2016), penelitian baru pertama disiapkan oleh satu seperti dikutip dari Antara, Sabtu.
tim siswa SMA Unggul Del di Laguboti, Sumatra Utara, Dua perangkat eksperimen siswa Indonesia dibawa
untuk mempelajari pertumbuhan ragi di luar angkasa pesawat tanpa awak NASA pada Rabu (23/3/2016)
dalam kondisi nol gravitasi. Eksperimen ini dinamakan adalah penelitian pertama dari tim siswa Sekolah
how to grow tempe in space. Menengah Atas (SMA) Unggul Del di Laguboti,
Penelitian baru kedua disiapkan oleh tim siswa gabungan Sumatra Utara, mempelajari pertumbuhan ragi di luar
dari beberapa SMA di Jakarta, Bandung, dan Jayapura angkasa. Kemudian, eksperimen kedua mempelajari
untuk mempelajari pertumbuhan padi di luar angkasa. pertumbuhan padi di luar angkasa yang merupakan
Eksperimen ini dinamakan how to grow rice in space. penelitian tim siswa gabungan beberapa SMA di Jakarta,
Dua kelompok siswa ini menyiapkan perangkat Bandung (Jawa Barat), dan Jayapura (Papua).
eksperimen dalam bentuk micro-lab tersebut selama Imam mengemukakan, dua eksperimen pemuda
enam bulan terakhir, dan Januari berhasil lolos flight- dan pemudi Indonesia tersebut kembali membuktikan
test NASA yang sangat ketat dan boleh diluncurkan ke banyaknya bakat dari dalam negeri yang dapat
International Space Station (ISS) dengan menumpang menciptakan inovasi dan kreativitas di bebagai bidang,
Cygnus Cargo Freighter. hingga kemudian kualitasnya diakui masyarakat
Saat peluncuran roket tersebut, Menteri Pendidikan internasional.
dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan sempat Oleh karena itu, Ia menekankan, agar para pemuda
menyapa para siswa SMA Unggulan Del di Laguboti, unggul ini dapat terus diapresiasi di dalam negeri,
Sumatra Utara, melalui konferensi video. sehingga tidak direbut negara lain. ”Jangan sampai para
“Saya apresiasi kepada adik-adik yang telah siswa dan siswi potensial Indonesia diambil oleh negara
melakukan hal luar biasa dalam melakukan pekerjaan lain. Sudah banyak contoh pemuda-pemuda terbaik kita
eksperimen level global,” kata Anies, seperti dikutip justru bekerja dan menetap di luar negeri karena berbagai
dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan faktor,” catatnya.
(Kemendikbud). Kepala SMA DEL di Laguboti, Toba Samosir,
Sebanyak sepuluh siswa berprestasi tersebut adalah Alfred H Silalahi mengatakan, dua muridnya tersebut
Anisa Auvira, Freddy Sahala Simanjuntak, Gilbert merupakan siswa terbaik mereka. Karena pada
edisi 44isi 44 67
ed